School activity
- Home
- Blog
- School activity
- Friday Morning Activities
Kegiatan olah raga senam bersama biasa dilakukan pada hari jumat ke 2 dan ke 4, program pembiasaan sekolah yang telah di laksanakan pada jumat pagi hari ini bertujuan untuk menghilangkan kepenatan, mengurangi stres, dan dapat meningkatkan kebugaran tubuh. Sehingga harapannya dengan olahraga senam ini pada dewan guru dan staff tata usaha dapat terus meningkat etos kerjanya juga dapat meningkatkan semangat belajar siswa. Dibalik tubuh yang sehat terdapat jiwa yang kuat, hasilnya dapat memberikan pelayanan yang terbaik dan profesional serta menghasilkan mutu pendidikan yang baik.